Hadir dalam acara itu Ketua dan anggota DPRD Kabupaten Pesisir Barat, Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, Pejabat Tinggi Pratama, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas dan Pelaksana, dan sejumlah kepala sekolah.
Bupati berharap kepada seluruh kepala sekolah, pengawas, dan pejabat struktural eselon III dan IV yang dilantik segera melaksanakan tugas sebagai aparatur sipil negara (ASN) dengan sebaik-baiknya menjunjung tinggi profesionalisme dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi pada sekolah.
melakukan pembenahan serta terobosan-terobosan yang menyangkut disiplin kerja guru - guru, aparatur, dan administrasi kepegawaian.
ROBERT ARIESTA
0 comments:
Posting Komentar