Usai mengikuti Musrenbang Metro Utara pada Kamis, 8 Februari 2018, Kepala Bapeda itu mengatakan pembangunan infrastruktur yang sudah mungkin masuk pada Tahun 2019, seperti median jalan di Patimura.
Bangkit, yang saat ini juga menjabat Kepala Badan Pendapatan Asli Daerah Kota Metro, mengatakan banyak usulan dari para lurah dalam musrenbang tersebut. “Tidak mungkin akan tertampung semua, karena anggaran Pemerintah Kota juga diperlukan Metro lainnya,” katanya.
Camat Metro Utara Usman Amadin melihat musrenbang Tahun 2018 tersebut positif bagi wilayahnya karena anggaran meningkat dari tahun sebelumnya.
Selain infrastruktur, ia mengharapkan Pemkot Metro memperhatikan usulan bidang pariwisata, seperti Dam Raman.
BIMA DWI INDARTO
0 comments:
Posting Komentar