Selain berbuka puasa, Wakapolda dan Forkopimda Tanggamus mengikuti shalat magrib dan Isya, mendengarkan tausyiah dari seorang anggota Polres, tarawih bersama, menyantuni kaum dhuafa dan anak yatim piatu.
Sebelumnya Wakapolda membagikan takjil 450 kepada pengendara mobil dan sepeda motor yang lewat di persimpangan lampu merah Kotaagung. Ia didampingi Sekda Andi Wijaya, Direktur Narkoba Polda Kombespol Shobarmen, dan Dirpamobvit Polda Prabowo Santoso.
AFNAN HERMAWAN
Posting Komentar