Pedagang mulai menempati dan beraktivitas di pasar tersebut. Pemerintah Kabupaten Tulangbawang Barat tidak memungut biaya untuk penempatan kios baru. Aktivitas perekonomian di pasar juga mulai bergerak. Tiap hari pembeli dan penjual bisa bertransaksi.
"Kami bersyukur pemerintah membangun lagi tempat usaha kami, lagi pula gratis menempatinya," kata Suwito, pedagang Pasar Pulungkencana, Jumat, 20 Juli 2018.
Sebelumnya, Pemkab Tulangbawang Barat berencana menjadikan Pasar Pulung Kencana, menjadi pasar moderen. Pembangunan ditargetkan rampung tahun 2019. Pemkab akan membangun 600 unit kios.
ALIYUDIN/ENDANG LESTARI
0 comments:
Posting Komentar