Seperti PDIP, dipimpin Ketua DPC Loekman Djoyosoemarto menyerahkan 50 berkas pendaftaran diterima Ketua KPU Lampung Tengah Budi Hadi Yunanto, Selasa, 17 Juli 2018.
Usai pendaftaran, Loekman menargetkan PDIP mendapat minimal 20 kursi di DPRD Lampung Tengah. "Malah saya inginkan tiap kecamatan ada satu kader duduk di DPRD, jadi semuanya 24 kursi sesuai jumlah kecamatan di Lampung Tengah," ujarnya.
Pengurus Partai Demokrat mendaftar dengan cara berjalan kaki ke kantor KPU. Pengurus maupun calegnya berjalan kaki sambil membawa berkas pendaftaran.
Ketua DPD Demokrat Lampung Tengah Anang Hendra Setiawan mengatakan, dari lima dapil, semua caleg terpenuhi kuotanya yaitu 50 calon legislatif dengan 30 persen kuota perempuan.
SIGIT S
0 comments:
Posting Komentar