Start berlangsung di halaman Masjid Ikhlas, Kampung Candirejo. Dibuka Camat Way Pengubuan Dahrif Ansori sekitar pukul 09.00. Mereka menelusuri jalan raya Lintas Tengah dan finish kembali ke titik awal berangkat.
Firdaus, kepala Kampung Candirejo mengatakan peserta jalan sehat lumayan meriah karena keterlibatan ibu-ibu PKK dan rumah tangga. Mereka menyiapkan hadiah, seperti televisi, kipas angin, dan peralatan rumah tangga. Jalan sehat bubar menjelang siang.
ZEN SUNARTO
Posting Komentar