Usai shalat Jumat, acara diteruskan dengan lomba tumpeng antar pekon. Kecamatan Limau telah menyiapkan sejumlah hadiah untuk pemenang lomba, yang diserahkan Camat Mahfuz, Kapolsek, dan Danramil setempat.
HUT RI di Kecamatan Limau tetap semeriah tahun-tahun sebelumnya. Selain acara pengibaran bendara di lapangan Kuripan, masing-masing pekon menyelenggarakan kegiatan olahraga hiburan, seperti panjat pinang, balap karung, makan kerupuk, dan bola daster.
MAULANA AS
0 comments:
Posting Komentar