Winarti minta perayaan hari jadi Pepabri tahun depan harus lebih meriah, dan ia minta diadakan di Gedung Serba Guna Tulangbawang.
Tuty Resdiana, anggota Pepabri berterimakasih atas perhatian Pemkab Tulangbawang dan memberikan bantuan penuh. "Apalagi tahun depan dijanjikan di GSG. Bagi kami ini menunjukkan adanya perhatian dari pemerintah," kata dia.
Bupati Tulangbawang Winarti dalam sambutannya minta terus menjaga persatuan dan kesatuan demi tetap utuhnya NKRI. Apalagi memasuki tahun politik tahun 2019, boleh berbeda pilihan tapi jangan menimbulkan perpecahan.
ANTONI/FATHUL M
0 comments:
Posting Komentar