Didampingi Kapol KSKP AKP Rafli, Kapolres mengatakan kulit ular yang sudah kering tersebut dikirim lewat dua cargo. Dalam paket, masing-masing berisi 124 dan 228 lembar. Berukuran 1,7, 1,8, dan dua meter.
Kulir ular sanca banyak diburu dan diperjualbelikan di pasar-pasar tertentu di Jakarta dan lewat situs online. Berharga mulai dari ratusan ribu hingga jutaan per lembar. Umumnya diekspor ke luar negeri atau menjadi dompet, sepatu, dan ikat pinggang.
GELLY
Posting Komentar