Cara Lampung Selatan Sinergi Criminal Justice System


KALIANDA (7/11/2018) – Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Lampung Selatan membuat pertemuan rutin untuk meningkatkan sinergitas penegakan hukum di Kabupaten tersebut, yang dimulai dari Grand Elty Krakatoa, malam Kamis, 7 November 2018.

Hadir dalam acara bertajuk Sinergitas Criminal Justice System (CJS)  itu Plt Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto, Kapolres AKBP M. Syarhan, Dandim 0421 Letnan Kolonel Untoro Hariyanto, Kajari Sri Indarti, Kepala Pengadilan Agama Kalianda Sartini, dan Kepala Pengadilan Negeri.

Kepala Lapas Kelas IIA Kalianda Abdul Karim , penyelenggara pertemuan Sinergitas Criminal Justice System untuk November 2018, mengatakan acara tersebut diadakan bergantian oleh lembaga penegak hukum. "Tujuannya bahu-membahu untuk kepentingan publik yang berkeadilan," katanya.

GELLY

0 comments:

Posting Komentar