Ikrom, sekretaris Desa Pekon Banjar Agung, mengatakan kedua prioritas pembangunan tersebut merupakan permintaan warga, yang dimasukkan dalam perencanan pembangunan, yang bersumber dari anggaran dana desa.
Listrik di Dusun Madang, demikian Ikrom, sudah lama diidamkan oleh warga Dusun Madang. Karena tanpa penerangan, daerah tersebut selama ini seperti kawasan terisolasi dan pengeluaran warga untuk penerangan berkali lipat.
MAULANA AS
0 comments:
Posting Komentar