Sunatan massal itu diselenggarakan oleh Rumah Sehat Yumna dan Pondok Roudlatul Quran Metro. Sebagian orang tua maupun wali mereka dibuat kewalahan menenangkan anak-anak tersebut. Selain sunatan massal, anak-anak yang mayoritas adalah yatim itu juga mendapat santunan dari panitia.
Ketua panitia sunatan massal, Prayoga mengatakan pelaksana kegiatan tersebut merupakan murni dari Rumah Sehat Yunma dan Cabang Pondok Roudlatul Quran Metro yang ada di kelurahan Mulyoasri. "Peserta juga mendapatkan santunan berupa sarung, peci dan sejumlah uang," kata Prayoga.
ALIYUDIN
0 comments:
Posting Komentar