Zaydan, Camat Bakauheni mengatakan banjir di Pelabuhan Bakaheni mulai surut menjelang Isya. Tetapi puluhan rumah di Dusun Kenyayan lebih lama. Karena takut, sejumlah warga mengungsi ke daratan lebih tinggi.
Sejumlah dusun di sana, terutama Kenyayan, Pegantungan, Minangrua sering banjir saat hujan, setelah pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera. Kedua wilayah itu berada di bawah dan menjadi sasaran luapan.
Menurut Camat Bakauheni, hingga pukul 22.00 malam, sejumlah titik yang masih longsor Pepayan, Kelawi, Sumber Muli, Mingrua. "Perlu alat berat untuk membersihkan longsoran dari jalan karena hubungan Totoharjo ke Kelawi terputus," katanya.
GELLY DAN PANDAWA Af
0 comments:
Posting Komentar