Dalam dialog di Ruang Rapat DPRD Lampung Tengah Gunungsugih, Komisi II DPRD Banyuasin lebih banyak bertanya soal budidaya ternak sapi, sejarah, dan perkembangannya saat ini, sehingga dianggap lumbung ternak di Asia.
Ketua Komisi II DPRD Lampung Tengah Hanafia mengatakan kabupaten tersebut menjadi lumbung ternak karena pendirian peternakan skala besar, yang bermula dari ide pemanfaatan ampas perkebunan.
Hanafia juga menyebut Lampung Tengah menjadi lumbung ternak karena banyak dari warga mendirikan peternakan rakyat. Komisi II, bahkan berencana mengusulkan lewat APBD, untuk memodali warga dengan sistem arisan.
SIGIT S.
0 comments:
Posting Komentar