Bagi masyarakat yang baru memasuki gedung itu mungkin akan kaget dan menggelengkan kepala. Sebuah kebijakan tak lazim, juga justru makin mempersulit mereka untuk mendapatkan pelayanan dari pemerintah.
Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Tulangbawang Barat, Sujatmiko mengatakan, kebijakan itu diterapkan sejak tiga minggu lalu, dan masih tahap evaluasi. Tujuannya mempermudah pengamanan.
FATHUL M EFENDI
0 comments:
Posting Komentar