Kapolres Lampung Barat AKBP Rachmat Tri Hariyadi mengatakan, Sabtu, 2 November 2019, kasus penipuan masih dalam penyidikan, seorang korban melaporkan IS yang menjadi kepala seksi di Dinas Pariwisata Pesisir Barat.
Kapolres mengatakan, korban saat menagih janji, tersangka tidak dapat memenuhinya. Uang tidak bisa dikembalikan sehingga korban akhirnya melapor ke polisi.
Ia menambahkan, kasus pencurian sapi marak di Pesisir Barat, dan kasus yang terungkap dari wilayah Polsek Bengkunat. Sindikat pencurian sapi itu meresahkan masyarakat. Mereka hendak menjual tiga ekor sapi ke wilayah Sumatera Selatan.
A SIKOTRI
0 comments:
Posting Komentar