pTzHC95kDouQYrsREyhoYFkgZJIas4EQAFJtLwOS
Bookmark

Prediksi Lonjakan Penumpang di Bakauheni


BAKAUHENI (27/12/2019) – PT ASDP Indonesia Ferry memprediksi lonjakan penumpang libur Panjang tahun Baru 2020 akan terjadi pada Senin, 30 Desember 2019 dan Jumat, 3 Januari 2020. Mereka sedang memperisapkan untuk memperlancar transportasi laut tersebut.

Hal tersebut disampaikan Ira Puspadewi, Direktur Utama PT.ASDP Indonesia Ferry (Persero) saat meninjau loket pembelian tiket penumpang pejalan kaki dipelabuhan Bakauheni, Jumat, 27 Desember 2019. Menurut Ira Puspadewi,dibandingkan tahun lalu, tahun ini ada kenaikan lonjakan penumpang.

Yang menarik sejak natal dan tahun baru ada pola yang berubah, karena selama ASDP beroperasi lonjakan terjadi kebanyakan dari pulau jawa lebih tinggi dari pada pulau Sumatera. 

Akan tetapi sejak lebaran dan natal tahun ini jumlah itu bergeser karena lonjakan yang terjadi pada puncaknya dari Sumatera ke pulau Jawa. Salah satu penyebabnya karena ada tol sehingga membuat minat masyarakat Jawa ke Sumatera.

AZIZI

0

Posting Komentar

-->