Sat Narkoba Polres Pesawaran mengungkap kasus dari Maret sampai Mei di 20 tempat kejadian perkara. Ada 25 tersangka dengan barang bukti jenis sabu-sabu 84,3 gram dan 73 butir ekstasi.
Seluruh pelaku ditetapkan menjadi tersangka dan diamankan berikut barang buktinya guna dilakukan pendalaman pemeriksaan oleh penyidik. Untuk pelaku narkoba, banyak sebagai pengedar atau bandar dan telah disangkakan dengan pasal tersebut.
IWANSYAH
0 comments:
Posting Komentar