Musa Ahmad melaporkan hal itu dalam sidang paripurna laporan pertanggungjawaban keuangan Bupati Lampung Tengah Tahun 2020, untuk disahkan oleh DPRD setempat. Hadir di sana Wakil Bupati H. Ardi Wijaya, segenap forkopimda, dan mayoritas anggota Dewan.
Bupati mengatakan, dengan suprlusnya APBD Tahun 2020, ia mengharapkan DPRD juga segera membahas APBD Tahun 2022 yang lebih terencana dan lebih baik dari anggaran tahun-tahun sebelumnya.
SIGIT S
Posting Komentar