Kapolsek Talangpadang Iptu Bambang Sugiono, Kamis, 30 Maret 2023, mengatakan rekaman perang sarung tersebut dilakukan pada malam Jumat, sepekan sebelumnya. Video, kemudian, diunggah ke sejumlah media sosial dan grup-grup Whatsapp.
Begitu viral, Polsek Talangpadang memanggil warga yang terlibat dalam perang sarung, menasehatinya, dan meminta mereka tidak melakukan lagi.
DEDY NOVRIANZA
Posting Komentar