Komandan Regu dari Basarnas Lampung, Koman Liyo, mengatakan bocah berinisial FA dan berusia 5 tahun itu terpeleset saat bermain di Irigasi Sidomulyo pada Jumat Sore. Warga dan petugas SAR Gabungan segera mencari, dan menemukannya usai azan Isya.
Koman Liyo menyebut jenazah bocah berusia 5 tahun itu diserahkan kepada keluarga pada malam hari itu juga.
SIGIT SANTOSO
0 comments:
Posting Komentar