Tokoh Adat Apresiasi Tuping Maskot Pilkada Lampung Selatan

KALIANDA (1/6/2024) - Tokoh adat dan penggiat budaya Lampung Selatan mengapresiasi dan menyambut baik pemilihan tuping sebagai maskot pilkada 2024 oleh KPU Lampung Selatan, yang diluncurkan  pada Jumat 31 Mei 2024 lalu, di Lapangan Expo Kalianda.
 
KPU Lampung Selatan memilih Tuping atau Topeng, untuk menjadi maskot Pilkada 2024 di Lampung Selatan, karena Tuping merupakan pemenang dari cipta maskot pilkada 2024.

Peluncuran mascot Pilkada 2024 berlangsung meriah. Ribuan warga dari berbagai pelosok tumplak di lapangan Expo Kalianda.  Apalagi KPU mengundang grup band Tipe -X, yang membuat remaja di kabupaten ini berduyun-duyun datang.

GELLY

0 comments:

Posting Komentar