Rapat dipimpin oleh Ketua Pansus Edo Saputra Wijaya mengagendakan pembahasan dan RDP dengan semua OPD guna mengevaluasi dan memberikan saran dan masukan tahun 2025.
Farizal purba menambahkan bahwa tolOk ukur keberhasilan dari dinas tersebut adalah dengan menekan populasi penduduk Lampung Selatan, terutama dalam segi kelahiran. Jika jumlah kelahiran tinggi, secara otomatis program serta sosialisasi selama ini tidak membuahkan hasil. Karenanya perlu dilakukan evaluasi kerja dan inovasi untuk menyukseskan pengendalian populasi penduduk.
Rikawati, kepala Dinas Dalduk KB, mengungkap data pusat statistik angka kelahiran mengalami penurunan. Malah persentasenya tidak mencapai 1 persen yaitu tahun 2023 angka kelahiran di Lampung Selatan di kisaran angka 2,30 persen dan tahun 2024 menurun jadi 2,18 persen.
GELLY
0 comments:
Posting Komentar